Arsip Blog
Mengenal Mahfud MD si Hakim Fenomenal
Muhammad Mahfud MD sudah banyak diulas dalam berbagai tulisan, baik di media dunia nyata maupun dunia maya. Muhammad Mahfud lahir di Sampang, Madura, Jawa Timur 13 Mei 1957. Menjadi ketua Mahkamah Konstitusi (MK) periode 2008-2013 menggantikan Jimly Asshiddiqie. Sebelumnya Mahfud pernah menjadi Menteri Pertahanan (2000-2001), Menteri Kehakiman dan HAM (2001) serta anggota DPR. Read the rest of this entry
Iklan